Dalam perawatan di rumah sakit, perawat mempunyai peran
serta fungsi dalam melakukan tindakan. Adapun peran perawat dalam tindakan
terapi intravena menurut Sugiarto (2006) adalah:
- Memastikan tidak ada kesalahan rnaupun kontaminasi cairan infus maupun kemasannya.
- Memastikan cairan infus diberikan secara benar (pasien, jenis cairan, dosis, cara pemberian dan waktu pemberian).
- Memeriksa apakah jalur intravena tetap paten.
- Observasi tempat penusukan (insersi) dan melaporkan abnormalitas.
- Mengatur kecepatan tetesan sesuai dengan instruksi.
- Monitor kondisi pasien dan melaporka setiap perubahan.
0 Komentar untuk "Peran perawat dan terapi intravena"